PendidikanPurwakarta

90 Santri SD Plus Al-Muhajirin Ikuti Seleksi Pra Tasmi’

Bagikan ke:

PURWAKARTA – Sebanyak 90 Siswa dan Siswi SD Plus Al-Muhajirin Kampus Pusat antusias mengikuti kegiatan Seleksi Pra Tasmi’ Bil Ghoib Juz 30, 29, 27 dan 28.meski di hari sabtu diman sebagian siswa sedang libur

Keplala SD Plus Al-Muhajirin Kampus Pusat Enang Sutiana, S.Pd menyampaikan bahwa kegiatan Tasmi’ merupakan bagian dari kegiatan tahfidz

“Kegiatan Tasmi’ merupakan bagian dari kegiatan tahfidz, yang mana siswa yang telah mencapai penambahan hafalan satu juz sebeelum menambah juz yang baru harus melalui tahapan ujian berupa mmenghafalkan hafalannya dengan memperdengarkan (Tasmi’) dihadapan guru tahfidz dan Publik (Orang Tua dan Teman-teman).” Ujar Enang

Kegiatan Seleksi Pra Tasmi’ ini sambung Enang “Deselenggrakan pada hari Sabtu, 20 November 2021 dengan bimbingan para guru Tahfidz dibawah Komando Ust Asep Ja’far selaku koordinator tahfidz SD Plus Al-Muhajirin.” Pungkasnya

(02)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.