PurwakartaSeputar TNI

Menjalin dan Membangun Rasa Kebersamaan Antara Prajurit TNI Personil Satgas TMMD Dengan Masyarakat Sekitar

Bagikan ke:

PURWAKARTA – Ciptakan kemanunggalan antara TNI dan rakyat, Para Prajurit yang tergabung dalam Satgas TMMD ke 100 Kodim 0619 Purwakarta melaksanakan makan bersama masyarakat pada saat istirahat jam Makan , anggota TNI benar-benar tidak ingin membuat pembatas antara masyarakat hal ini terlihat dalam Program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-100 di Desa Wanawali Kecamatan Campaka , kegiatan tersebut dilakukan guna menjalin dan membangun rasa kebersamaan antara Prajurit TNI personil Satgas TMMD dengan Masyarakat sekitar.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.