PurwakartaSeputar TNI

RUMAH TIDAK LAYAK HUNI JADI SASARAN SATGAS TMMD KE 100 KODIM 0619/PWK.

Bagikan ke:

RUMAH TIDAK LAYAK HUNI JADI SASARAN SATGAS TMMD KE 100 KODIM 0619/PWK.

Beberapa unit rumah di Desa Wanawali Kec Cibatu dan  Desa Margaluyu Kecamatan Kiarapedes Kab Purwakarta menjadi sasaran program rutilahu TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-100di sela-sela tim satgas masih konsentrasi pada pembangunan jalan.

Program Rutilahu sdh beberapa unit dilaksakan akan tetapi rehab rumah yang tak layak huni itu akan terus direalisasikan sebagsi sasaran, karena sudah menjadi bagian dari kegiatan fisik TMMD ke -100 di tahun ini.Dalam pelaksanaan Rutilahu pun tidak hanya melibatkan anggota TNI,akan tetapi dibantu masyarakat setempat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.